by Web Admin | Apr 18, 2017 | CDC, News
Setelah Politeknik ATI Makassar membuat MOU dengan PT.Pharos pada tanggal 13 April 2017, maka pada hari selasa, 18 April 2017 diadakan rekrutmen calon karyawan PT.Pharos yang terletak di 3 ruangan Politeknik ATI Makassar yaitu Ruang Phinisi, Ruang Sandeq dan Aula...
by Web Admin | Apr 13, 2017 | CDC, News
Di hari yang sama dengan kegiatan kuliah tamu kehumasan yakni 13 April 2017, CDC Politeknik ATI Makassar membuat MOU dengan PT.Pharos Indonesia untuk kegiatan rekrutmen dan kerjasama tempat magang mahasiswa Politeknik ATI Makassar. PT. Pharos Indonesia merupakan...